7 Sumber Air Siraman Kaesang-Erina, dari Kediaman Presiden Jokowi hingga Air Zam-zam
Kompas
Kompas.com - 09/12/2022, 13:33 WIB
Air yang digunakan untuk prosesi siraman Erina Gudono dan Kaesang Pangarep diambil dari tempat-tempat bersejarah. Pranatacara atau pembawa acara Wigung Wratsangka menjelaskan, air yang diambil dari 7 lokasi yang bersejarah pertama adalah dari Masjid Panepen Kraton, Ndalem Puro Pakualaman, Mangkunegaran, air dari kediaman Joko Widodo, Kediaman Ibu Sofiatun, Masjid Raya Surakarta, dan air zamzam.
"Air adalah lambang hidup dan kehidupan air juga menetapkan ilmu dan pengetahuan. 7 dari pituduh, pitutur, pitulunhan, pitukon, pitulus dan piturut dicampur bunga setaman harapannya kedua mempelai tetap dengan sifat-sifat kautaman," jelas dia.
Ia juga menjelaskan pernikahan Kaesang Pangarep dan Erina Gudono pada pagi hari ini dimulai dengan 7 upacara adat. Sebagai selaku Pranatacara atau pembawa acara Wigung Wratsangka menjelaskan bahwa dia ditugaskan dalam upacara adat kali ini. Ia menjelaskan pada hari ini ada 7 upacara yang harus dilalui oleh Erina Gudono.
Ketujuh upacara adat yang harus dilalui adalah upacara majang tarub, upacara cethik geni adang sepisanan, ngracik tirta siraman, noto lemek palenggahan, upacara majang pasarean, upacara sungkeman ibu, sungkeman langkahan kepada kakaknya yaitu Allen dan Nadia, sungkeman ke GKR Hemas dan kepada Gusti Putri pakualam 10 dan dilanjutkan upacara siraman.
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Video Jurnalis: Kontributor Kota Solo, Fristin Intan Sulistyowati
Penulis: Kontributor Yogyakarta, Wisang Seto Pangaribowo
Penulis Naskah: Rizkia Shindy
Narator: Rizkia Shindy
Video Editor: Farah Chaerunniza
Produser: Khairun Alfi Syahri MJ
Music: Frozen Skyline feat.Folk Physics - Mike Block
Air yang digunakan untuk prosesi siraman Erina Gudono dan Kaesang Pangarep diambil dari tempat-tempat bersejarah. Pranatacara atau pembawa acara Wigung Wratsangka menjelaskan, air yang diambil dari 7 lokasi yang bersejarah pertama adalah dari Masjid Panepen Kraton, Ndalem Puro Pakualaman, Mangkunegaran, air dari kediaman Joko Widodo, Kediaman Ibu Sofiatun, Masjid Raya Surakarta, dan air zamzam.
"Air adalah lambang hidup dan kehidupan air juga menetapkan ilmu dan pengetahuan. 7 dari pituduh, pitutur, pitulunhan, pitukon, pitulus dan piturut dicampur bunga setaman harapannya kedua mempelai tetap dengan sifat-sifat kautaman," jelas dia.
Ia juga menjelaskan pernikahan Kaesang Pangarep dan Erina Gudono pada pagi hari ini dimulai dengan 7 upacara adat. Sebagai selaku Pranatacara atau pembawa acara Wigung Wratsangka menjelaskan bahwa dia ditugaskan dalam upacara adat kali ini. Ia menjelaskan pada hari ini ada 7 upacara yang harus dilalui oleh Erina Gudono.
Ketujuh upacara adat yang harus dilalui adalah upacara majang tarub, upacara cethik geni adang sepisanan, ngracik tirta siraman, noto lemek palenggahan, upacara majang pasarean, upacara sungkeman ibu, sungkeman langkahan kepada kakaknya yaitu Allen dan Nadia, sungkeman ke GKR Hemas dan kepada Gusti Putri pakualam 10 dan dilanjutkan upacara siraman.
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Video Jurnalis: Kontributor Kota Solo, Fristin Intan Sulistyowati
Penulis: Kontributor Yogyakarta, Wisang Seto Pangaribowo
Penulis Naskah: Rizkia Shindy
Narator: Rizkia Shindy
Video Editor: Farah Chaerunniza
Produser: Khairun Alfi Syahri MJ
Music: Frozen Skyline feat.Folk Physics - Mike Block
#PernikahanKaesangErina #KaesangPangarep #ErinaGudono #JernihkanHarapan