Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Zelensky Sebut Pembatasan Harga Minyak Rusia Masih Menguntungkan Moskwa

Uni Eropa membatasi harga minyak Rusia sebesar 60 dollar AS per barel pada Jumat (2/12/2022).

Keputusan tersebut diambil setelah Uni Eropa menjalani perdebatan panjang dengan para anggotanya.

Pembatasan harga minyak Rusia tersebut diambil untuk mengurangi pendapatan Rusia yang digunakan untuk membiayai mesin perangnya di Ukraina.

Merespons hal tersebut, presiden Ukraina Volodymyr Zelensky tidak puas terhadap keputusan batasan harga minyak Rusia.

Zelensky mengatakan, batasan harga minyak tersebut bukan merupakan keputusan serius.

Harga minyak Rusia 60 dollar AS per barel dinilai masih akan menguntungkan Moskwa.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis: Danur Lambang Pristiandaru

Penulis Naskah: Fathira Deiza A

Narator: Fathira Deiza A

Video Editor: Fathira Deiza A

Produser: Khairun Alfi Syahri MJ

Music: The-Pledge-And-Prestige

#JernihkanHarapan #Zelensky #RusiaUkraina #HargaMinyakRusia

Kembali ke video...
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com