Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Elektabilitas Anies Salip Prabowo, Nasdem Sebut Rakyat Ingin Presiden Baru yang Berbeda

Jajak pendapat Indikator Politik Indonesia menunjukan elektabilitas Anies Baswedan sebagai calon presiden telah menyalip elektabilitas Prabowo Subianto.

Survei yang berlangsung 30 Oktober hingga 5 November itu menunjukan tingkat elektoral Anies berada di posisi kedua dengan raihan 32,2 persen.

Sedangkan elektabilitas Prabowo Subianto yakni di angka 23,9 persen.

Menanggapi hasil tersebut, Ketua DPP Bidang Pemenangan Pemilu (Bappilu) Partai Nasdem Effendi Choirie menilai ada keinginan masyarakat untuk memilih figur capres baru.

Di sisi lain, Effendi melihat peningkatan elektabilitas Anies juga merupakan hasil kerja Partai Nasdem.

Sebab akhir-akhir ini, Nasdem dan Anies kerap melakukan safari politik ke berbagai wilayah.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Video Jurnalis: Syalutan Ilham, Firda Rahmawan

Penulis: Tatang Guritno

Penulis Naskah: Fathira Deiza A

Narator: Fathira Deiza A

Video Editor: Abdul Azis

Produser: Khairun Alfi Syahri MJ

Music: Bali - Saidbysed

#JernihkanHarapan #JernihMemilih #AniesBaswedan #PrabowoSubianto

Kembali ke video...
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com