Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Sudah 10 Hari Pasca Gempa Cianjur, Kenapa Masih Ada Gempa Susulan?

Kepala Pusat Gempabumi dan Tsunami Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Daryono menyebut masih terdapat gempa susulan yang terjadi di Cianjur, Jawa Barat

Ia mengatakan, hingga Kamis (1/12/2022) pukul 06.00 WIB ada 354 kali gempa susulan Namun gempa susulan tersebut memiliki intensitas yang terus menurun. Magnitudo gempa susulan paling besar adalah 4,2 dan terkecil M 1,0.

Gempa susulan yang terjadi hingga hari kesepuluh in lebih lama dari perkiraan BMKG sebelumnya.

Penulis: Ahmad Naufal Dzulfaroh
Penulis Naskah: Novyana Nurmita Dewi
Video Editor: Novyana Nurmita Dewi
Produser: Deta Putri Setyanto

#GempaSusulanCianjur #BMKG #JernihkanHarapan

Music: The Long Night - Quincas Moreira

Kembali ke video...
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com