Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Polisi Sebut Wanita Bawa Senpi ke Istana Ingin Bertemu Jokowi

Dirkrimum Polda Metro Jaya Kombes Hengki Haryadi mengungkapkan tujuan wanita bercadar menodongkan senjata api kepada Paspampres yang berjaga di depan Istana Negara, Selasa (25/10/2022).


Hengki mengatakan, wanita berinisial SE itu ingin bertemu langsung dengan Presiden Joko Widodo untuk mengatakan sesuatu.


"Ternyata terdangka sudah tiga kali datang ke wilayah istana. Kemudian dia datang ke istana sebenarnya tujuannya adalah ingin bertemu Pak Jokowi untuk menyampaikan bahwa Indonesia ini salah karena dasarnya bukan Islam, tapi ideologinya Pancasila," ucap Hengki saat konferensi pers di Polda Metro Jaya, Rabu (26/10/2022).


Simak selengkapnya dalam video berikut.


Video Jurnalis: Firda Rahmawan

Penulis Naskah: Firda Rahmawan

Video Editor: Firda Rahmawan

Produser: Adil Pradipta

Musik: Follow That Car - Global Genius


#JernihkanHarapan #WanitaBawaSenpi #Jokowi

Kembali ke video...
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com