Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
PKS, NasDem, Demokrat Akan Deklarasikan Anies sebagai Capres

Tiga partai yang terdiri dari Partai NasDem, Partai Demokrat, dan PKS akan mendeklarasikan Anies Baswedan sebagai calon presiden pada Pilpres 2024 pada 10 November 2022.

Namun, belum ada kepastian mengenai calon wakil presiden pasangan Anies dalam bursa calon presiden-wakil presiden tersebut.

“Jadi soal capres pokoknya sudah selesai, Anies Baswedan capres Partai Nasdem, PKS, dan Partai Demokrat, sudah 99 persen," ujar Politikus Partai Nasdem Zulfan Lindan pada Selasa (27/9/2022).

Informasi selengkapnya dapat disimak dalam video berikut.

Video Jurnalis: Talitha Yumnaa, tolong isiin yak makasih..

Video Jurnalist : Claudia Aviolola, Syalutan Ilham, Yohana Indah

Penulis: Ninuk Cucu Suwanti

Penulis Naskah: Talitha Yumnaa

Video Editor: Dariz Kartika

Produser: Rose Komala Dewi

Musik: In Dreams – Scott Buckley

#JernihkanHarapan #jernihmemilih

Kembali ke video...
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com