Iran “Kiamat Internet” Pasca Protes Kematian Mahsa Amini
Kompas
Kompas.com - 22/09/2022, 18:24 WIB
Dalam sepekan ini, Iran tengah menghadapi sejumlah aksi protes dari warganya terkait kematian Mahsa Amini. Mahsa Amni merupakan perempun yang tewas dalam tahanan pada Jumat (16/9/2022), usai ditangkap polisi moral, karena tak memakai hijab yang benar.
Saat terjadi banyak protes terkait kematian Mahsa Amina, Iran dilaporkan mengalami “kiamat internet”. Lantaran layanan internet di sejumlah kota di Iran tumbang. Oleh karena itu, koneksi maupun kualitas layanan internet di Iran menurun bahkan mati total.
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Penulis: Galuh Putri Riyanto Penulis Naskah: Novyana Nurmita Dewi Narator: Novyana Nurmita Dewi Video Editor: Menika Ambar Sari Produser: Deta Putri Setyanto
Dalam sepekan ini, Iran tengah menghadapi sejumlah aksi protes dari warganya terkait kematian Mahsa Amini. Mahsa Amni merupakan perempun yang tewas dalam tahanan pada Jumat (16/9/2022), usai ditangkap polisi moral, karena tak memakai hijab yang benar.
Saat terjadi banyak protes terkait kematian Mahsa Amina, Iran dilaporkan mengalami “kiamat internet”. Lantaran layanan internet di sejumlah kota di Iran tumbang. Oleh karena itu, koneksi maupun kualitas layanan internet di Iran menurun bahkan mati total.
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Penulis: Galuh Putri Riyanto
Penulis Naskah: Novyana Nurmita Dewi
Narator: Novyana Nurmita Dewi
Video Editor: Menika Ambar Sari
Produser: Deta Putri Setyanto
#Iran #KiamatInternet #JernihkanHarapan
Music: Danger Snow - Dan Henig