Rusia Serang Ukraina dari Laut Hitam, Zelensky Tuduh Moskwa Langgar Gencatan Senjata
Kompas
Kompas.com - 07/04/2025, 09:32 WIB
Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky menuding Rusia melancarkan serangan ke Ukraina dari Laut Hitam.
Zelensky menyebut rudal yang menghantam wilayah Ukraina ditembakkan dari kapal-kapal perang Rusia yang beroperasi di kawasan tersebut.
Ia menyatakan bahwa Moskow menolak gencatan senjata tanpa syarat di Laut Hitam karena ingin tetap punya peluang menyerang pelabuhan dan kota-kota Ukraina dari laut.
Zelenskyy menyerukan kepada Amerika Serikat dan sekutu Eropa untuk segera menanggapi serangan-serangan terbaru ini.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis Naskah: Novyana Nurmita Dewi Narator: Novyana Nurmita Dewi Video Editor: Maria Utari Dewi Produser: Rizal Setyo Nugroho
Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky menuding Rusia melancarkan serangan ke Ukraina dari Laut Hitam.
Zelensky menyebut rudal yang menghantam wilayah Ukraina ditembakkan dari kapal-kapal perang Rusia yang beroperasi di kawasan tersebut.
Ia menyatakan bahwa Moskow menolak gencatan senjata tanpa syarat di Laut Hitam karena ingin tetap punya peluang menyerang pelabuhan dan kota-kota Ukraina dari laut.
Zelenskyy menyerukan kepada Amerika Serikat dan sekutu Eropa untuk segera menanggapi serangan-serangan terbaru ini.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis Naskah: Novyana Nurmita Dewi
Narator: Novyana Nurmita Dewi
Video Editor: Maria Utari Dewi
Produser: Rizal Setyo Nugroho
#Global #Konflik #VolodymyrZelensky #GencatanSenjata #PerangRusiaUkraina
Music: Dead Wrong - Jeremy Blake