Menag Nasaruddin Umar: Idul Fitri 2025 Diprediksi 31 Maret
Kompas
Kompas.com - 10/03/2025, 17:42 WIB
Menteri Agama Nasaruddin Umar memprediksi Idul Fitri 1446 H jatuh pada 31 Maret 2025. Hal itu disampaikan Nasaruddin saat menghadiri rapat koordinasi lintas sektoral soal kesiapan pelaksanaan Operasi Ketupat 2025 di STIK, Jakarta Selatan, Senin (10/3/2025).
Menag mengatakan sidang isbat penetapan 1 Syawal 1446 Hijriah akan dilakukan pada 29 Maret 2025. Berdasarkan prediksi Kemenag, ketinggian hilal pada 29 Maret 2025 masih -2 derajat atau -3 derajat sehingga tidak memenuhi syarat.
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Penulis Naskah: Musayadah Khusnul Khotimah Video Editor: Aqmal Safa Rifai Produser: Farid Firdaus
Menteri Agama Nasaruddin Umar memprediksi Idul Fitri 1446 H jatuh pada 31 Maret 2025. Hal itu disampaikan Nasaruddin saat menghadiri rapat koordinasi lintas sektoral soal kesiapan pelaksanaan Operasi Ketupat 2025 di STIK, Jakarta Selatan, Senin (10/3/2025).
Menag mengatakan sidang isbat penetapan 1 Syawal 1446 Hijriah akan dilakukan pada 29 Maret 2025. Berdasarkan prediksi Kemenag, ketinggian hilal pada 29 Maret 2025 masih -2 derajat atau -3 derajat sehingga tidak memenuhi syarat.
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Penulis Naskah: Musayadah Khusnul Khotimah
Video Editor: Aqmal Safa Rifai
Produser: Farid Firdaus
#Humaniora #Agama #IdulFitri2025 #Lebaran2025 #PrediksiIdulFitri2025 #MenteriAgama #Ramadhan2025