Ditanya soal Permintaan Maaf ke Sivitas UI, Bahlil Tak Mau Jawab dan Kabur ke Mobil
Kompas
Kompas.com - 10/03/2025, 15:53 WIB
Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia diminta untuk meminta maaf kepada sivitas Universitas Indonesia (UI) terkait disertasi gelar doktornya yang bermasalah.
Permintaan ini disampaikan oleh pihak UI sebagai bentuk pembinaan terhadap Bahlil. Saat ditanya mengenai permintaan maaf tersebut, Bahlil yang ditemui di Kampus Madrasah Muallimin Sedayu, Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) pada Senin (10/3/2025), enggan menanggapi dan langsung menuju mobil di halaman Madrasah.
Sebelumnya, Rektor Universitas Indonesia, Heri Hermansyah, menjelaskan bahwa permintaan maaf tersebut merupakan bagian dari upaya pembinaan untuk membantu Bahlil memperbaiki disertasinya.
Simak berita selengkapnya dalam video berikut!
Jurnalis Video: Wisang Seto Pangaribowo Penulis : Wisang Seto Pangaribowo Penulis Naskah: Rizkia Shindy Narator: Rizkia Shindy Video Editor: Maria Utari Dewi Produser: Rizal Setyo Nugroho Musik: Final Girl - Jeremy Blake
Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia diminta untuk meminta maaf kepada sivitas Universitas Indonesia (UI) terkait disertasi gelar doktornya yang bermasalah.
Permintaan ini disampaikan oleh pihak UI sebagai bentuk pembinaan terhadap Bahlil. Saat ditanya mengenai permintaan maaf tersebut, Bahlil yang ditemui di Kampus Madrasah Muallimin Sedayu, Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) pada Senin (10/3/2025), enggan menanggapi dan langsung menuju mobil di halaman Madrasah.
Sebelumnya, Rektor Universitas Indonesia, Heri Hermansyah, menjelaskan bahwa permintaan maaf tersebut merupakan bagian dari upaya pembinaan untuk membantu Bahlil memperbaiki disertasinya.
Simak berita selengkapnya dalam video berikut!
Jurnalis Video: Wisang Seto Pangaribowo
Penulis : Wisang Seto Pangaribowo
Penulis Naskah: Rizkia Shindy
Narator: Rizkia Shindy
Video Editor: Maria Utari Dewi
Produser: Rizal Setyo Nugroho
Musik: Final Girl - Jeremy Blake
#Politik #Kuliah #BahlilLahadalia #DisertasiBahlil #MenteriESDM
Artikel Terkait: https://yogyakarta.kompas.com/read/2025/03/10/133351978/ditanya-soal-permintaan-maaf-ke-sivitas-ui-bahlil-tak-mau-jawab-dan-kabur