Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Penampakan Kobaran Api Besar yang Bakar Hutan di Jepang, Hanguskan 2.100 Hektare Lahan

Kebakaran hutan melanda Kota Ofunato, Prefektur Iwate, Jepang, sejak Rabu (26/2/2025), hingga kini api terus meluas dan belum dapat dipadamkan.

Sejak kali pertama muncul pada Rabu (26/2/2025), api telah melahap sekitar 2.100 hektare lahan, menghancurkan puluhan bangunan, dan menewaskan satu orang.

Kondisi cuaca kering, angin kencang, serta curah hujan yang rendah menjadi faktor utama penyebaran kebakaran yang semakin luas di kota di pesisir Samudra Pasifik ini.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis: Aditya Jaya Iswara, Albertus Adit
Penulis Naskah: Hanindiya Dwi Lestari
Narator: Hanindiya Dwi Lestari
Video Editor: Destri Abdi Saputro
Produser: Ervan Yudhi Tri Atmoko

Musik: Forging Stormbreaker - The Whole Other

#Peristiwa #Bencana #KebakaranHutanJepang #Jepang #KebakaranHutan #JernihkanHarapan

Artikel terkait:
https://internasional.kompas.com/read/2025/03/03/192428570/jepang-kebakaran-hutan-api-berkobar-6-hari-1200-warga-mengungsi#google_vignette

https://internasional.kompas.com/read/2025/03/03/143329170/kebakaran-hutan-jepang-hanguskan-2100-hektar-terbesar-dalam-30-tahun

Kembali ke video...
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi Akun
Proteksi akunmu dari aktivitas yang tidak kamu lakukan.
199920002001200220032004200520062007200820092010
Data akan digunakan untuk tujuan verifikasi sesuai Kebijakan Data Pribadi KG Media.
Verifikasi Akun Berhasil
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau