Ribuan Tentara Korut Tewas dan Terluka di Ukraina, Apa Sebenarnya yang Terjadi?
Kompas
Kompas.com - 29/12/2024, 07:30 WIB
Amerika Serikat melaporkan lebih dari seribu tentara Korea Utara meregang nyawa di garis depan palagan Rusia versus Ukraina tepatnya Kursk. Menurut laporan Gedung Putih ribuan tentara Korea Utara itu tewas dan terluka hanya dalam waktu sepekan saja per Jumat (27/12/2024).
Sementara, Ukraina melaporkan ada lebih dari tiga ribu tentara Korea Utara yang terluka dan tewas. Lantas, mengapa Rusia seolah membiarkan garis depan menjadi kuburan bagi pasukan Kim Jong Un?
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis: Tito Hilmawan Reditya Penulis naskah: Elisabeth Putri Mulia Narator: Elisabeth Putri Mulia Video editor: Dimas Septian Adiyathama Produser: Farid Firdaus
Amerika Serikat melaporkan lebih dari seribu tentara Korea Utara meregang nyawa di garis depan palagan Rusia versus Ukraina tepatnya Kursk. Menurut laporan Gedung Putih ribuan tentara Korea Utara itu tewas dan terluka hanya dalam waktu sepekan saja per Jumat (27/12/2024).
Sementara, Ukraina melaporkan ada lebih dari tiga ribu tentara Korea Utara yang terluka dan tewas. Lantas, mengapa Rusia seolah membiarkan garis depan menjadi kuburan bagi pasukan Kim Jong Un?
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis: Tito Hilmawan Reditya
Penulis naskah: Elisabeth Putri Mulia
Narator: Elisabeth Putri Mulia
Video editor: Dimas Septian Adiyathama
Produser: Farid Firdaus
Musik: Drone Home - Jeremy Black
#TentaraKorut #PerangUkraina#JernihkanHarapan