Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
AS Akui Sudah Kontak Langsung dengan HTS

Amerika Serikat mengaku telah menjalin kontak dengan kelompok Hayat Tahrir Al-Sham (HTS) di Suriah. Pernyataan ini disampaikan oeh Menteri Luar Negeri AS Antony Blinken pada Sabtu (14/12/2024).

Hal itu sekaligus menjadi pertama kalinya pemerintahan Presiden Joe Biden mengonfirmasi secara terbuka bahwa mereka telah melakukan pembicaraan dengan HTS.

"Jadi, pertama-tama, ya, kami telah melakukan kontak dengan HTS (Hayat Tahrir al-Sham) dan pihak-pihak lain," kata Blinken.

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Penulis Naskah: Novyana Nurmita Dewi
Narator: Novyana Nurmita Dewi
Video Editor: Fathir Rohman
Produser: Ervan Yudhi Tri Atmoko

Music: Eyes of Glory - Aakash Gandhi

#Suriah #HTS #AmerikaSerikat #JoeBiden #RezimAssad #JernihkanHarapan

Kembali ke video...
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau