Blak-Blakan! Jokowi Buka Isi Pembicaraan Saat Bertemu Prabowo, Mau Gabung Gerindra?
Kompas
Kompas.com - 09/12/2024, 18:47 WIB
Presiden ke-7 RI Joko Widodo, mengungkap isi pembicaraannya dengan Presiden Prabowo Subianto di Kertanegara, Jumat (6/12/2024) lalu.
Ditemui di kediamannya, Jokowi mengatakan tidak ada pembicaraan khusus.
Ia mengaku diundang makan oleh Prabowo sebab tengah berada di Jakarta. Saat ditanya apakah ada pembicaraan soal masuk ke Partai Gerindra, Jokowi menepis kabar tersebut.
Jokowi mengatakan saat bertemu Prabowo tidak ada pembahasan soal rencana bergabung ke partai Prabowo.
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Penulis Naskah: Musayadah Khusnul Khotimah Narator: Musayadah Khusnul Khotimah Video Editor: Musayadah Khusnul Khotimah Produser: Yusuf Reza Permadi
Presiden ke-7 RI Joko Widodo, mengungkap isi pembicaraannya dengan Presiden Prabowo Subianto di Kertanegara, Jumat (6/12/2024) lalu.
Ditemui di kediamannya, Jokowi mengatakan tidak ada pembicaraan khusus.
Ia mengaku diundang makan oleh Prabowo sebab tengah berada di Jakarta. Saat ditanya apakah ada pembicaraan soal masuk ke Partai Gerindra, Jokowi menepis kabar tersebut.
Jokowi mengatakan saat bertemu Prabowo tidak ada pembahasan soal rencana bergabung ke partai Prabowo.
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Penulis Naskah: Musayadah Khusnul Khotimah
Narator: Musayadah Khusnul Khotimah
Video Editor: Musayadah Khusnul Khotimah
Produser: Yusuf Reza Permadi
Musik: Oh My - Patrick Patrikios
#Jokowi #Prabowo #JernihkanHarapan