Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Remaja Pembunuh Ayah dan Nenek di Lebak Bulus Menyesal, Pertanyakan Kondisi Ibu

Kepala Polres Metro Jakarta Selatan Kombes Pol Ade Rahmat Idnal mengungkapkan bahwa MAS (14), remaja terduga pelaku pembunuhan ayah dan nenek di Lebak Bulus, Jakarta SelatanĀ  menyesali perbuatannya.

MAS juga mempertanyakan kondisi ibu kandung yang dia tusuk pada Sabtu (30/11/2024) dini hari kepada polisi.

"Ya dia sendiri mempertanyakan ya bagaimana kondisi ibunya. Dia sangat menyesal mengenai kejadian ini," kata Ade saat ditemui di Polres Metro Jakarta Selatan, Minggu (1/12/2024).

Ade menyebut, kondisi MAS sudah cukup stabil dan sudah mulai bisa diajak bicara dan menjawab beberapa pertanyaan polisi.

Informasi selengkapnya dapat disimak dalam video berikut.

Penulis: I Putu Gede Rama Paramahamsa
Video Jurnalis: I Putu Gede Rama Paramahamsa
Penulis Naskah: Talitha Yumnaa
Video Editor: Talitha Yumnaa
Produser: Dandy Bayu Bramasta

#LebakBulus #RemajaBunuhAyahdanNenek #PembunuhandiLebakBulus #Cilandak #JakartaSelatan #JernihkanHarapan

Artikel terkait: https://megapolitan.kompas.com/read/2024/12/01/19584561/remaja-pembunuh-ayah-dan-nenek-di-lebak-bulus-menyesal-pertanyakan

Kembali ke video...
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau