Zelensky: Rudal Oreshnik Taktik Putin Bikin Trump Gagal Akhiri Perang Rusia-Ukraina
Kompas
Kompas.com - 29/11/2024, 18:00 WIB
Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky menilai rudal Oreshnik milik Rusia dijadikan senjata Putin untuk membuat Donald Trump gagal mengakhiri perang.
Dalam pertemuan puncak aliansi keamanan negara-negara bekas Uni Soviet di Kazakhstan, Kamis (28/11/2024), Putin mengancam akan menggunakan rudal itu untuk menyerang pusat-pusat pengambilan keputusan di Kyiv, Ukraina.
Zelensky menyebut Putin tidak berniat untuk menghentikan perang dan akan terus menghantam Ukraina lebih dalam lagi.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis naskah: Katarina Astriyani Setyaningsih Narator: Katarina Astriyani Setyaningsih Video editor: Katarina Astriyani Setyaningsih Produser: Monica Arum
Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky menilai rudal Oreshnik milik Rusia dijadikan senjata Putin untuk membuat Donald Trump gagal mengakhiri perang.
Dalam pertemuan puncak aliansi keamanan negara-negara bekas Uni Soviet di Kazakhstan, Kamis (28/11/2024), Putin mengancam akan menggunakan rudal itu untuk menyerang pusat-pusat pengambilan keputusan di Kyiv, Ukraina.
Zelensky menyebut Putin tidak berniat untuk menghentikan perang dan akan terus menghantam Ukraina lebih dalam lagi.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis naskah: Katarina Astriyani Setyaningsih
Narator: Katarina Astriyani Setyaningsih
Video editor: Katarina Astriyani Setyaningsih
Produser: Monica Arum
Musik: Eyes of Glory - Aakash Gandhi
#Rusia #Ukraina #RudalOreshnik #RudalRusia #Zelensky #PerangRusiaUkraina #JernihkanHarapan