Israel Luncurkan Jet Tempurnya, Diduga untuk Serang Sasaran Militer Iran
Kompas
Kompas.com - 28/10/2024, 18:18 WIB
Pasukan militer Israel merilis rekaman yang diduga menunjukkan persiapan dan keberangkatan jet-jet tempur untuk menyerang target militer Iran, Sabtu (26/10/2024). Para pilot terlihat menaiki jet F-15 dan F-16, mempersiapkan keamanan mengemudi dan meluncur di landasan pacu pangkalan udara Israel.
Tanggal dan lokasi rekaman tidak dapat diverifikasi secara independen, namun Israel melaporkan pihaknya berhasil menyerang fasilitas militer Iran pada Sabtu dini hari.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis naskah: Katarina Astriyani Setyaningsih Narator: Katarina Astriyani Setyaningsih Video editor: Dimas Septian Adiyathama Produser: Monica Arum
Pasukan militer Israel merilis rekaman yang diduga menunjukkan persiapan dan keberangkatan jet-jet tempur untuk menyerang target militer Iran, Sabtu (26/10/2024). Para pilot terlihat menaiki jet F-15 dan F-16, mempersiapkan keamanan mengemudi dan meluncur di landasan pacu pangkalan udara Israel.
Tanggal dan lokasi rekaman tidak dapat diverifikasi secara independen, namun Israel melaporkan pihaknya berhasil menyerang fasilitas militer Iran pada Sabtu dini hari.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis naskah: Katarina Astriyani Setyaningsih
Narator: Katarina Astriyani Setyaningsih
Video editor: Dimas Septian Adiyathama
Produser: Monica Arum
Musik: Sinister - Anno Domini Beats
#IsraelSerangIran #Iran #SeranganIsrael #PabrikRudalIran #JetTempurIsrael #Israel #JernihkanHarapan