Siap Perang! Korut Klaim 1,4 Juta Anak Muda Gabung Militer
Kompas
Kompas.com - 16/10/2024, 19:00 WIB
Korea Utara menyatakan 1,4 juta anak muda, termasuk mahasiswa dan pejabat liga pemuda, mendaftar atau bertugas kembali ke militer pekan ini dan siap bertempur.
Klaim itu muncul di tengah memanasnya hubungan Korea Utara dan Korea Selatan, setelah serangkaian insiden dan saling balas serta saling tuding antarkedua negara.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis Naskah: Novyana Nurmita Dewi Narator: Novyana Nurmita Dewi Video Editor: Novyana Nurmita Dewi Produser: Dandy Bayu Bramasta
Korea Utara menyatakan 1,4 juta anak muda, termasuk mahasiswa dan pejabat liga pemuda, mendaftar atau bertugas kembali ke militer pekan ini dan siap bertempur.
Klaim itu muncul di tengah memanasnya hubungan Korea Utara dan Korea Selatan, setelah serangkaian insiden dan saling balas serta saling tuding antarkedua negara.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis Naskah: Novyana Nurmita Dewi
Narator: Novyana Nurmita Dewi
Video Editor: Novyana Nurmita Dewi
Produser: Dandy Bayu Bramasta
Music: Jungle - Aakash Gandhi
#KoreaUtara #PerangKorea #JernihkanHarapan