Israel Bombardir Lebanon Malam Hari, Nyala Api di Kegelapan
Kompas
Kompas.com - 07/10/2024, 16:16 WIB
Ledakan-ledakan besar menghiasi langit malam di Beirut ditengah gempuran Israel yang terus memperluas pengebomannya di Lebanon, Minggu (6/10/2024).
Video yang beredar menunjukkan ledakan-ledakan yang menerangi langit di pinggiran kota selatan yang padat penduduknya, di mana Hizbullah memiliki markas disana.
Adapun konflik Israel dan Hizbullah yang meningkat sejak pertengahan September lalu telah menewaskan sedikitnya 1.400 warga Lebanon, termasuk warga sipil, petugas medis dan anggota Hizbullah. Selain itu serangan Israel di Lebanon telah memaksa 1,2 juta orang mengungsi dari rumah mereka dalam waktu kurang dari dua minggu.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis naskah: Daniel Kalis Jati Mukti Video editor: Alfiyan Oktora Atmajaya Produser: Mochamad Sadheli
Ledakan-ledakan besar menghiasi langit malam di Beirut ditengah gempuran Israel yang terus memperluas pengebomannya di Lebanon, Minggu (6/10/2024).
Video yang beredar menunjukkan ledakan-ledakan yang menerangi langit di pinggiran kota selatan yang padat penduduknya, di mana Hizbullah memiliki markas disana.
Adapun konflik Israel dan Hizbullah yang meningkat sejak pertengahan September lalu telah menewaskan sedikitnya 1.400 warga Lebanon, termasuk warga sipil, petugas medis dan anggota Hizbullah. Selain itu serangan Israel di Lebanon telah memaksa 1,2 juta orang mengungsi dari rumah mereka dalam waktu kurang dari dua minggu.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis naskah: Daniel Kalis Jati Mukti
Video editor: Alfiyan Oktora Atmajaya
Produser: Mochamad Sadheli
#kompascomlab #Israel #Lebanon #Hizbullah #JernihkanHarapan