Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Menag Ingin Gaya Sederhana Paus Fransiskus Jadi Teladan Pejabat

Sikap sederhana Pemimpin Takhta Suci Vatikan Sri Paus Fransiskus dalam memilih fasilitas kendaraan selama kunjungannya ke Indonesia dinilai patut dicontoh berbagai kalangan.

"Beliau ini kan Bapa Suci Vatikan dan dengan kesederhanaannya beliau tunjukkan bagaimana beliau memilih kendaraan pun dengan cara yang sangat sederhana, ini patut untuk dicontoh," kata Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas di Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang, usai menyambut kedatangan Paus Fransiskus, Selasa (3/9/2024).

Selama berada di Jakarta, Sri Paus akan menginap di Kedutaan Besar Vatikan ketimbang di hotel. Dia juga meminta bisa menumpang mobil biasa, dan bukan mobil khusus buat tamu negara.

Simak berita selengkapnya dalam video berikut!

Jurnalis Video: Dian Erika Nugraheny
Penulis : Aryo Putranto Saptohutomo
Penulis Naskah: Rizkia Shindy
Narator: Rizkia Shindy
Video Editor: Rizkia Shindy
Produser: Monica Arum

Musik: Beyond - Patrick Patrikios

#PausFransiskus #YaqutCholilQoumas #JernihkanHarapan

Kembali ke video...
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Selamat, Kamu Pembaca Terpilih!
Nikmati gratis akses Kompas.com+ selama 3 hari.

Mengapa bergabung dengan membership Kompas.com+?

  • Baca semua berita tanpa iklan
  • Baca artikel tanpa pindah halaman
  • Akses lebih cepat
  • Akses membership dari berbagai platform
Pilihan Tepat!
Kami siap antarkan berita premium, teraktual tanpa iklan.
Masuk untuk aktivasi
atau
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau