Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Golkar Klaim Koalisi Pendukung RK-Suswono Bertambah Dua Partai, Siapa Saja?

Ketua DPD Golkar Jakarta Ahmed Zaki Iskandar mengatakan, koalisi partai pendukung Ridwan Kamil-Suswono di Pilkada Jakarta justru bertambah usai adanya Putusan MK Nomor 60.


Terkini, Zaki menyebut, ada dua partai yang menyatakan dukungannya untuk RK-Suswono.


“Hari ini nambah lagi dukungan untuk RK-Suswono. Partai Bulan Bintang (PBB) dan Partai Prima telah menyatakan dukungannya,” ujar Zaki kepada wartawan di kantor DPD Golkar Jakarta, kawasan Cikini, Jakarta Pusat, Senin (26/8/2024).


Dengan bertambahnya dukungan, menurut Zaki, Putusan MK Nomor 60 tidak membuat koalisi yang mendukung RK-Suswono goyah.


Koalisi yang telah diteken beberapa pelan lalu justru semakin solid layaknya pohon beringin.


“Enggak ada yang goyang, seperti pohon beringin, solid,” ucap dia sambil tersenyum. 


Penulis Naskah: Dzaky Nurcahyo 

Video Jurnalis: Dzaky Nurcahyo 

Video Editor: Dzaky Nurcahyo 

Produser: Adil Pradipta Huwa


#RidwanKamil #Suswono #KIM #KIMPlPenulis Naskah: Dzaky Nurcahyo 

Video Jurnalis: Dzaky Nurcahyo 

Video Editor: Dzaky Nurcahyo 

Produser: Adil Pradipta Huwa


#RidwanKamil #Suswono #KIM #KIMPlus #Golkar #JernihkanHarapan

Kembali ke video...
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Selamat, Kamu Pembaca Terpilih!
Nikmati gratis akses Kompas.com+ selama 3 hari.

Mengapa bergabung dengan membership Kompas.com+?

  • Baca semua berita tanpa iklan
  • Baca artikel tanpa pindah halaman
  • Akses lebih cepat
  • Akses membership dari berbagai platform
Pilihan Tepat!
Kami siap antarkan berita premium, teraktual tanpa iklan.
Masuk untuk aktivasi
atau
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau