Jokowi: Biasanya Begitu Mau Pergi, Ditinggal Ramai-ramai
Kompas
Kompas.com - 26/08/2024, 14:11 WIB
Presiden Joko Widodo sempat menyinggung soal dinamika politik yang bisa terjadi saat jabatan seseorang hendak berakhir.
Biasanya, kata dia, ketika jabatan seseorang akan berakhir, banyak pihak meninggalkan.
Hal ini diungkap Jokowi saat menghadiri Kongres III Partai Nasdem di JCC Senayan, Jakarta Pusat, Minggu (25/8/2024) malam.
"Biasanya datang itu ramai-ramai, terakhir begitu mau pergi, ditinggal ramai-ramai. Tapi saya yakin itu tidak dengan Bapak Surya Paloh, tidak dengan Bang Surya, dan tidak juga dengan Nasdem," kata Jokowi di acara tersebut, Minggu.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis: Fika Nurul Ulya, Icha Rastika Penulis Naskah: Nabilah Safirah Narator: Nabilah Safirah Video Editor: Dina Rahmawati Produser: Adisty Safitri Musik: Cages - Density & Time
Biasanya, kata dia, ketika jabatan seseorang akan berakhir, banyak pihak meninggalkan.
Hal ini diungkap Jokowi saat menghadiri Kongres III Partai Nasdem di JCC Senayan, Jakarta Pusat, Minggu (25/8/2024) malam.
"Biasanya datang itu ramai-ramai, terakhir begitu mau pergi, ditinggal ramai-ramai. Tapi saya yakin itu tidak dengan Bapak Surya Paloh, tidak dengan Bang Surya, dan tidak juga dengan Nasdem," kata Jokowi di acara tersebut, Minggu.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis: Fika Nurul Ulya, Icha Rastika
Penulis Naskah: Nabilah Safirah
Narator: Nabilah Safirah
Video Editor: Dina Rahmawati
Produser: Adisty Safitri
Musik: Cages - Density & Time
#Jokowi #Nasdem #JernihkanHarapan