Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tumpukan Sampah Kelilingi Tenda Pengungsi di Gaza
Baru-baru ini, perintah evakuasi yang dikeluarkan oleh militer Israel telah memaksa ribuan warga Palestina mengungsi ke daerah-daerah yang sudah sangat padat.

Rekaman eksklusif dari Associated Press menunjukkan tumpukan sampah yang mengelilingi tenda-tenda darurat.

Tenda-tenda ini terpaksa ditempatkan sangat berdekatan satu sama lain di sepanjang pantai, dengan beberapa di antaranya hanya terbuat dari terpal robek dan selimut tipis untuk melindungi keluarga-keluarga yang mengungsi.

"Tempat ini sempit sampai-sampai orang akan duduk di atas sampah. Mereka tinggal di atas sampah karena tidak ada tempat tinggal. Berapa banyak lagi mereka akan menjejalkan kami. Aku tidak tahu. Apakah mereka akan menggali tanah dan membuang kami di sana atau menaruh kami di perahu dan melempar kami ke laut? Aku tidak tahu. Tidak ada tempat yang bisa kami tempati," ungkap Abu Shady Afana seorang pengungsi dari Jabaliya, Selasa (20/8/2024).

Simak berita selengkapnya dalam video berikut!

Penulis Naskah: Nabilah Safirah
Video Editor: Nabilah Safirah
Produser: Adisty Safitri
Musik: Demon - JVNA

#TendaPengungsiGaza #Palestina #Israel #Hamas #Gaza #JernihkanHarapan

Kembali ke video...
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Selamat, Kamu Pembaca Terpilih!
Nikmati gratis akses Kompas.com+ selama 3 hari.

Mengapa bergabung dengan membership Kompas.com+?

  • Baca semua berita tanpa iklan
  • Baca artikel tanpa pindah halaman
  • Akses lebih cepat
  • Akses membership dari berbagai platform
Pilihan Tepat!
Kami siap antarkan berita premium, teraktual tanpa iklan.
Masuk untuk aktivasi
atau
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau