Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Fakta Baru Penemuan Nenek Moyang “Hobbit” di Pulau Flores Indonesia

Homo floresiensis adalah spesies manusia purba berukuran kecil yang mendiami Pulau Flores. Manusia purba ini ditemukan oleh Peter Brown dan Mike J. Morwood bersama-sama dengan tim dari Pusat Penelitian Arkeologi Nasional pada September 2003.

Penemuan tersebut semakin menguatkan hipotesis para ilmuwan bahwa banyak makhluk hidup di Flores yang menyesuaikan diri dengan habitatnya dengan cara berubah bentuk menjadi lebih kecil. Sementara itu, ilmuwan lain berargumen bahwa Homo floresiensis adalah spesies baru manusia.

Akan tetapi, pendapat ini ditentang oleh beberapa peneliti yang mengatakan bahwa Homo floresiensis bukan merupakan spesies baru. Mereka adalah nenek moyang orang-orang Flores yang menderita penyakit microcephaly, yaitu bertengkorak dan berotak kecil.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis Naskah: Wiyudha Betha Dinaragis
Narator: Wiyudha Betha Dinaragis
Video Editor: Wiyudha Betha Dinaragis
Produser: Deta Putri Setyanto (Dandy)

Musik: Dark Alley Deals - Aaron Kenny

#ManusiaPurba #HomoFloresiensis #FloresIndonesia #JernihkanHarapan

Kembali ke video...
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau