Jinichi Kawakami, Ninja Terakhir yang Mampu Mendengar Suara Jarum Jatuh
Kompas
Kompas.com - 01/08/2024, 11:16 WIB
Kawakami adalah pemimpin ke-21 klan Ban, sebuah dinasti ninja rahasia yang sekitar 500 tahun lalu.
Ia sudah mulai berlatih seni kuno ninjutsu sejak berusia 6 tahun. Untuk meningkat konsentrasinya, ia menghabiskan waktu berjam-jam untuk menatap lilin sampai merasa berada di dalamnya.
Untuk mengasah pendengarannya, ia akan berlatih mendengarkan jarum yang dijatuhkan ke lantai kayu, dari ruangan di sebelah tempat latihannya.
Ketekunan ini membuat dinasti ninja yang berumur ratusan tahun ini memiliki kemampuan luar biasa. Selengkapnya, simak kisahnya lewat video berikut ini.
Kawakami adalah pemimpin ke-21 klan Ban, sebuah dinasti ninja rahasia yang sekitar 500 tahun lalu.
Ia sudah mulai berlatih seni kuno ninjutsu sejak berusia 6 tahun. Untuk meningkat konsentrasinya, ia menghabiskan waktu berjam-jam untuk menatap lilin sampai merasa berada di dalamnya.
Untuk mengasah pendengarannya, ia akan berlatih mendengarkan jarum yang dijatuhkan ke lantai kayu, dari ruangan di sebelah tempat latihannya.
Ketekunan ini membuat dinasti ninja yang berumur ratusan tahun ini memiliki kemampuan luar biasa. Selengkapnya, simak kisahnya lewat video berikut ini.
Narator: Chella Defa Anjelina
Kreatif: Rizal Setyo Nugroho
Produser: Mahardini Nur Afifah
^ #JinichiKawakami