Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Ahli Forensik Ungkap Fakta Baru Wartawan Meninggal Terbakar di Sumut

Kasus kebakaran di rumah seorang wartawan di Jalan Nabung Surbakti, Kabanjahe, Kabupaten Karo, Sumatera Utara, mulai menemukan titik terang.

Dokter forensik RS Bhayangkara TK II Meda, dr. Ismurizal SpF, mengungkap fakta terbaru yang mengakibatkan wartawan tersebut beserta istri, anak dan cucunya meninggal dunia pada Kamis (27/6/2024).

Ismurizal menjelaskan, ada jelaga di saluran napas dan pencernaan keempat korban. Hal itu membuktikan bahwa keempat korban masih hidup saat api membakar para korban.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis: Alinda Hardiantoro
Penulis Naskah: Arini Kusuma Jati
Narator: Arini Kusuma Jati
Video Editor:Dimas Bagasgara
Produser: Ervan Yudhi Tri Atmoko
Music by: Spooked - Mini Vandals

#WartawanKaroMeninggal #RumahWartawanTerbakar #JernihkanHarapan

Artikel terkait:

https://www.kompas.com/tren/read/2024/07/10/103000265/dokter-forensik-ungkap-penyebab-wartawan-di-karo-meninggal-dunia

Kembali ke video...
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau