Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Ayah Laporkan Pungli, Sang Anak Diduga Dibuat Tak Naik Kelas oleh Pihak Sekolah

Seorang siswa inisial M diduga tidak naik kelas karena orangtuanya melaporkan kepala SMAN 8 Medan Rosmaida Purba ke polisi atas dugaan pungli.

Dinas Pendidikan Sumatera Utara pun diminta turun tangan untuk melihat persoalan ini. Kepala Bidang SMA Dinas Pendidikan Sumatera Utara, M Basir Hasibuan mengaku pihaknya telah bertemu dengan Rosmaida untuk dimintai keterangan pada Minggu (24/6/2024).

Namun Rosmaida membantah tuduhan orangtua M. Kata dia, M tidak naik kelas karena absensinya dalam setahun mencapai 34 hari atau tidak sampai 90 persen kehadiran.

Selengkapnya dalam video berikut:

Penulis: Rahmat Utomo
Penulis Naskah: Novyana Nurmita Dewi
Video Editor: Novyana Nurmita Dewi
Produser: Dandy Bayu Bramasta

Music: Dangerous Toys - SefChol

#SMAN8Medan #DugaanPungli #JernihkanHarapan

Artikel terkait: https://medan.kompas.com/read/2024/06/24/172922778/siswa-sman-8-medan-diduga-tak-naik-kelas-usai-laporan-pungli-disdik-sumut

Kembali ke video...
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau