Pelaksana tugas Kepala Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) Basuki Hadimuljono mengatakan, Presiden Joko Widodo meminta agar kepentingan masyarakat diutamakan dalam proses penyelesaian lahan di IKN.
Hal itu disampaikan Basuki menanggapi pernyataan perwakilan masyarakat sipil soal negara yang merampas tanah masyarakat untuk pembangunan IKN.
"Arahannya Pak Presiden itu utamakan kepentingan masyarakat," ujar Basuki di Kompleks Kementerian Sekretariat Negara (Kemensetneg), Jakarta, Kamis (6/6/2024).
Basuki pun menegaskan tidak ada istilah perampasan tanah di IKN.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Video Jurnalis: Dian Erika Nugraheny Penulis: Dian Erika Nugraheny Penulis Naskah: Nabilah Safirah Narator: Nabilah Safirah Video Editor: Dina Rahmawati Produser: Adisty Safitri Musik: Apollo The Wicked - Jeremy Korpas
Hal itu disampaikan Basuki menanggapi pernyataan perwakilan masyarakat sipil soal negara yang merampas tanah masyarakat untuk pembangunan IKN.
"Arahannya Pak Presiden itu utamakan kepentingan masyarakat," ujar Basuki di Kompleks Kementerian Sekretariat Negara (Kemensetneg), Jakarta, Kamis (6/6/2024).
Basuki pun menegaskan tidak ada istilah perampasan tanah di IKN.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Video Jurnalis: Dian Erika Nugraheny
Penulis: Dian Erika Nugraheny
Penulis Naskah: Nabilah Safirah
Narator: Nabilah Safirah
Video Editor: Dina Rahmawati
Produser: Adisty Safitri
Musik: Apollo The Wicked - Jeremy Korpas
#IKN #PltKepalaOtorita #BasukiHadimuljono #LahanIKN #Jokowi #JernihkanHarapan