Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tak Setuju Pemprov DKI Batasi 1 Rumah 3 KK, Warga: Enggak Ada buat Bayar Kontrakan

Sejumlah warga Petamburan, Jakarta Pusat, mengaku tak setuju dengan rencana Pemerintah Provinsi Jakarta membatasi satu rumah maksimal dihuni tiga kepala keluarga (KK).


Warga di wilayah padat penduduk itu berkeberatan jika harus mengeluarkan biaya untuk menyewa tempat tinggal.


Saat ini, mereka tinggal bersama saudara yang sudah berbeda KK di rumah peninggalan keluarga sejak puluhan tahun lalu.


Simak selengkapnya dalam video berikut ini.


Penulis: Firda Jananti

Penulis Naskah: Xena Olivia

Video Jurnalis: Xena Olivia

Video Editor: Xena Olivia

Produser: Nursita Sari


#1Rumah3KK #PemprovJakartaBatasi1RumahMaksimal3KK #JernihkanHarapan

Kembali ke video...
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com