Ingin Selamatkan Teman yang Tenggelam, Seorang Remaja Hilang di Sungai Progo
Kompas
Kompas.com - 22/05/2024, 15:07 WIB
Sorang remaja asal DI Yogyakarta (DIY) hilang di Sungai Progo Triharjo pada Selasa (21/5/2024). Diketahui, remaja tersebut hilang saat menyelamatkan temannya dari tenggelam.
Kasi Humas Polres Bantul, I Nengah Jeffry Prana Widnyana menyampaikan, informasi dari saksi, peristiwa ini bermula saat korban Hasto Bimo Dwicahyo (18) menyelamatkan temannya dari tenggelam.
Sorang remaja asal DI Yogyakarta (DIY) hilang di Sungai Progo Triharjo pada Selasa (21/5/2024). Diketahui, remaja tersebut hilang saat menyelamatkan temannya dari tenggelam.
Kasi Humas Polres Bantul, I Nengah Jeffry Prana Widnyana menyampaikan, informasi dari saksi, peristiwa ini bermula saat korban Hasto Bimo Dwicahyo (18) menyelamatkan temannya dari tenggelam.
Kreatif: Frisca Arindah
Penulis: Markus Yuwono, Dita Angga Rusiana
Produser: Tri Indriawati