Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Ebrahim Raisi, Presiden Iran yang Pernah Jadi Algojo Massal 1988

Helikopter yang membawa Presiden Iran Ebrahim Raisi bersama Menteri Luar Negeri Hossein Amir Abdollahian jatuh pada hari, Minggu (19/5/2024) kemarin.

Helikopter itu mengalami kecelakaan saat melintasi daerah pegunungan berkabut tebal di provinsi barat Azerbaijan Timur.

Kementerian Dalam Negeri Iran mengatakan Raisi menjadi kandidat unggul pemilihan presiden Iran berikutnya.

Raisi telah menerima 17,8 juta suara, sekitar 62 persen dari suara yang diberikan.

Sebagai hakim ultrakonservatif, Raisi dikenal karena kesetiaannya pada struktur kekuasaan ulama Iran.

Sejak awal, dia telah muncul sebagai yang terdepan setelah lawan-lawan utama didiskualifikasi, oleh otoritas lapangan yang terbatas pada kandidat garis keras.

Ulama ini tidak memiliki pengalaman politik. Tetapi dia memiliki karir yang panjang dalam sistem peradilan, yang membentuk reputasinya sebagai tokoh garis keras Iran dengan sedikit kesabaran untuk perbedaan pendapat politik.

Simak selengkapnya dalam berita berikut!

Penulis Naskah: Anggie Puspariana

Narator: Anggie Puspariana

Video Editor: Agung Setiawan

Produser: Yusuf Reza Permadi

#EbrahimRaisi #PresidenIran #KecelakaanHelikopter #JernihkanHarapan

Musik: The Empty Moons of Jupiter - DivKid

Artikel terkait:

https://www.kompas.com/global/read/2021/06/19/200118170/profil-ebrahim-raisi-kandidat-unggul-presiden-iran-dan-algojo-massal-1988?page=all

Kembali ke video...
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau