Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Potret Kim Jong Un Saksikan Uji Coba Roket Ganda

Korea Utara pada Sabtu mengatakan akan mengerahkan peluncur roket ganda 240mm baru untuk militer mereka mulai tahun ini, berharap sistem senjata tersebut akan memperkuat kemampuan tempur artileri negara itu.

Pemimpin Korut Kim Jong-un mengawasi langsung uji penembakan peluru terkendali untuk versi yang diperbarui secara teknis dari sistem peluncur roket ganda 240mm pada hari sebelumnya, menurut Kantor Berita Pusat Korea (KCNA).

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Narator: Tantri Febrina
Penulis naskah: Tantri Febrina
Video editor: Tantri Febrina
Produser: Yusuf Reza Permadi

Musik: Cavalry - Aakash Gandhi

#KoreaUtara #KimJongUn #JernihkanHarapan

Kembali ke video...
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com