Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Stafsus Presiden Sebut Banyak Anggota DPR Dapat Kuota KIP Kuliah
Staf Khusus Presiden (Stafsus) Billy Mambrasar mengungkap adanya praktik pemberian kuota Kartu Indonesia Pintar (KIP) Kuliah untuk anggota DPR.

Menurutnya anggota DPR yang mendapat jatah KIP memberikan kuotanya untuk mengakomodir orang-orang terdekatnya.

Billy mengungkap praktik tersebut telah terjadi cukup lama di lingkungan DPR dan telah menghalangi para pelajar yang layak mendapatkan kuota bantuan KIP Kuliah.

Ia pun berharap agar praktik tersebut segera dihentikan dan dilakukan perbaikan terkait sistem pembagian KIP Kuliah.

Hal itu disampaikan Billy pada Sabtu (4/5/2024).

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis: Sania Mashabi
Penulis Naskah: Muhammad Dava Arrifa
Narator: Muhammad Dava Arrifa
Video Editor: Tri Febrianto Gunawan
Produser: Adisty Safitri
Musik: Brooklyn and the Bridge - Nico Staf

#KIPKuliah #DPR #JernihkanHarapan

Kembali ke video...
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Selamat, Kamu Pembaca Terpilih!
Nikmati gratis akses Kompas.com+ selama 3 hari.

Mengapa bergabung dengan membership Kompas.com+?

  • Baca semua berita tanpa iklan
  • Baca artikel tanpa pindah halaman
  • Akses lebih cepat
  • Akses membership dari berbagai platform
Pilihan Tepat!
Kami siap antarkan berita premium, teraktual tanpa iklan.
Masuk untuk aktivasi
atau
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau