Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Gedung MK Dijaga Anjing Pelacak Jelang Putusan Sengketa Pilpres

Mahkamah Konstitusi bakal membacakan putusan perkara sengketa Pilpres 2024 dalam sidang pada hari ini, Senin (22/4/2024). Keamanan di sekitar Gedung MK diperketat jelang putusan itu.


Berdasarkan pantauan Kompas.com di lokasi, sejumlah personel polisi telah bersiaga. Pihak kepolisian juga mengerahkan anjing pelacak.


Menurut jadwal, sidang putusan soal sengketa Pilpres 2024 bakal dimulai pukul 09.00 WIB. Pasangan capres-cawapres nomor urut 1 Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar dan paslon nomor urut 3 Ganjar Pranowo-Mahfud MD rencananya akan menghadiri langsung sidang tersebut.


Simak video selengkapnya berikut ini.


Video Jurnalis: Firda Rahmawan

Penulis Naskah: Firda Rahmawan

Video Editor: Firda Rahmawan

Produser: Nursita Sari


#JernihMemilih #MK #SengketaPilpres #Pilpres2024

Kembali ke video...
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com