Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Airlangga Bela Jokowi Usai Netralitas di Pilpres 2024 Disinggung PBB

Ketua Umum Partai Golkar yang juga Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto menilai tak masalah netralitas Presiden Joko Widodo sempat menjadi sorotan dalam pemilihan umum menjadi sorotan dalam sidang Perserikatan Bangsa-bangsa (PBB).

Menurut Airlangga, setiap Presiden di dunia punya kendaraan politiknya sendiri-sendiri berupa partai politik-parpol. Sehingga, wajar jika Kepala Negara punya kecenderungan politik tertentu.

"Semua, hampir semua presiden punya partai. Lee Kuan Yew punya partai PAP (Partai Aksi Rakyat). Joe Biden dari (Partai) Demokrat," ujar Airlangga di Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta, Selasa (19/4/2024). "Jadi itu biasa. Pak Jokowi partainya beda," tambahnya.

Simak berita selengkapnya dalam video berikut!

Penulis : Dian Erika Nugraheny
Penulis Naskah: Rizkia Shindy
Video Editor: Rizkia Shindy
Produser: Yusuf Reza Permadi

Musik: Raging Streets-SefChol

#PBB #AirlanggaHartarto #Jokowi #JernihkanHarapan #JernihMemilih

Kembali ke video...
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com