Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Eks Danjen Kopassus Soenarko Pimpin Demo di Depan KPU, Tuding Pilpres 2024 Curang #

Eks Komandan Jenderal Komando Pasukan Khusus (Kopassus), Mayjen (Purn) Soenarko memimpin demonstrasi di depan Kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU), Menteng, Jakarta Pusat, Senin (18/3/2024) siang.

Dalam demonstrasi yang dihadiri sekitar 300 massa itu, Soenarko menyoroti pelaksanaan pemilihan umum (pemilu), terutama Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024 yang dinilainya mengandung kecurangan.

Soenarko mengatakan bahwa massa membawa empat tuntutan. Namun, pada intinya, massa menyoroti pelaksanaan Pilpres 2024. Ia menyebutkan bahwa kecurangan dan ketidakjujuran itu sudah dimulai sebelum pelaksanaan pemilu.

Simak selengkapnya dalam video berikut!

Jurnalis video: NIS, FIR
Penulis: Nirmala Maulana Achmad
Penulis naskah: Elisabeth Putri Mulia
Narator: Elisabeth Putri Mulia
Video editor: Alfiyan Oktora Atmajaya
Produser: Mochamad Sadheli

#Pemilu2024 #Pilpres2024 #DemoPilpres #KPU #JernihkanHarapan

Kembali ke video...
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com