Syahrul Yasin Limpo Jalani Sidang Perdana Gratifikasi Rp 44,5 Miliar
Kompas
Kompas.com - 28/02/2024, 14:21 WIB
Mantan Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (SYL) menjalani sidang perdana kasus dugaan pemerasan dan penerimaan gratifikasi pada Rabu (28/2/2024) hari ini. Sidang akan digelar di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Pusat dengan agenda pembacaan surat dakwaan.
Sebelumnya, tim jaksa Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mendakwa SYL dengan perbuatan bersama-sama melakukan pemerasan pada para pejabat Eselon I dan jajaran di Kementerian Pertanian RI termasuk dengan penerimaan gratifikasi sebesar Rp 44,5 miliar.
Mantan Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (SYL) menjalani sidang perdana kasus dugaan pemerasan dan penerimaan gratifikasi pada Rabu (28/2/2024) hari ini. Sidang akan digelar di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Pusat dengan agenda pembacaan surat dakwaan.
Sebelumnya, tim jaksa Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mendakwa SYL dengan perbuatan bersama-sama melakukan pemerasan pada para pejabat Eselon I dan jajaran di Kementerian Pertanian RI termasuk dengan penerimaan gratifikasi sebesar Rp 44,5 miliar.
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Penulis Naskah: Hanindiya Dwi Lestari
Narator: Hanindiya Dwi Lestari
Video Editor: Menika Ambar Sari
Produser: Ervan Yudhi Tri Atmoko
Music: Raging Streets - SefChol
#SYL #SyahrulYasinLimpo #SYLHadapiSidangPerdanaHariIni #SYLLakukanSidangPerdanaHariIni #SidangPerdanaSyahrulYasinLimpo #JernihkanHarapan
Artikel terkait:
https://www.kompas.tv/nasional/488693/syahrul-yasin-limpo-hadapi-sidang-perdana-kasus-pemerasan-dan-gratifikasi-rp44-5-m-hari-ini?medium=headline&so=1