Mayat-mayat warga sipil tampak bergelimpangan di Kota Bucha, Ukraina.
Dilansir dari Reuters, puluhan warga sipil dilaporkan tewas usai berakhirnya pendudukan pasukan Rusia di kota dekat Kyiv tersebut.
Menurut Wakil Wali Kota Bucha, 50 dari warga yang tewas merupakan korban pembunuhan ekstra-yudisial yang dilakukan pasukan Rusia.
Para pejabat Ukraina lantas menuduh Moskwa melakukan kejahatan perang.
Namun, Kementerian Pertahanan Rusia menyebut bahwa tudingan tersebut hanyalah provokasi dan tidak ada penduduk Bucha yang emngalami kekerangan di tangan pasukan Rusia.
Mayat-mayat warga sipil tampak bergelimpangan di Kota Bucha, Ukraina.
Dilansir dari Reuters, puluhan warga sipil dilaporkan tewas usai berakhirnya pendudukan pasukan Rusia di kota dekat Kyiv tersebut.
Menurut Wakil Wali Kota Bucha, 50 dari warga yang tewas merupakan korban pembunuhan ekstra-yudisial yang dilakukan pasukan Rusia.
Para pejabat Ukraina lantas menuduh Moskwa melakukan kejahatan perang.
Namun, Kementerian Pertahanan Rusia menyebut bahwa tudingan tersebut hanyalah provokasi dan tidak ada penduduk Bucha yang emngalami kekerangan di tangan pasukan Rusia.
Simak informasi selengkapnya dalam video berikut.
Penulis: Danur Lambang Pristiandaru
Penulis Naskah: Alexandra Birgitta Anandaputri
Narator: Alexandra Birgitta Anandaputri
Video Editor: Alfiyan Oktora Atmajaya
Produser: Khairun Alfi Syahri MJ
#JernihkanHarapan