Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Taliban Larang Budi Daya Opium yang Banyak Diandalkan Warga

Pemerintah Taliban di Afghanistan pada Minggu (3/4/2022) melarang budi daya narkotika di Afghanistan, produsen opium terbesar di dunia. Perintah itu mengatakan produksi, penggunaan, atau pengangkutan narkotika lain juga dilarang, sebagaimana dilansir Antara.

"Sesuai dekrit yang dikeluarkan pemimpin agung Emirat Islam Afghanistan, diberitahukan kepada semua warga Afghanistan bahwa mulai sekarang, budi daya opium dilarang keras di seluruh negeri," menurut surat perintah dari pemimpin tertinggi Taliban, Haibatullah Akhundzada.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis: Danur Lambang Pristiandaru

Penulis Naskah: Meiva Jufarani

Video Editor: Adimas Afif Nugroho

Produser: Naufal Noorosa

#Taliban #Opium #JernihkanHarapan

Kembali ke video...
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com