Alasan Ganjar-Mahfud Pilih Bandung Jadi Lokasi Pertama Kampanye Akbar
Kompas
Kompas.com - 21/01/2024, 15:07 WIB
Wakil Ketua Tim Pemenangan Nasional (TPN) Ganjar-Mahfud, Tuan Guru Bajang (TGB) mengungkap ada alasan elektoral terkait dipilihnya Bandung sebagai tempat pertama untuk kampanye akbar, Minggu (21/1/2024).
Menurut TGB, selain elektoral ada nilai historis mengingat pengorbanan para pahlawan kemerdekaan untuk Jawa Barat sangat besar.
Sejalan dengan itu, Ganjar mengatakan Jawa Barat menjadi titik penting untuk bisa meraup suara hingga menang dalam Pilpres 2024.
Wakil Ketua Tim Pemenangan Nasional (TPN) Ganjar-Mahfud, Tuan Guru Bajang (TGB) mengungkap ada alasan elektoral terkait dipilihnya Bandung sebagai tempat pertama untuk kampanye akbar, Minggu (21/1/2024).
Menurut TGB, selain elektoral ada nilai historis mengingat pengorbanan para pahlawan kemerdekaan untuk Jawa Barat sangat besar.
Sejalan dengan itu, Ganjar mengatakan Jawa Barat menjadi titik penting untuk bisa meraup suara hingga menang dalam Pilpres 2024.
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Video Jurnalis: Nissi Elizabeth
Penulis Naskah: Nissi Elizabeth
Video Editor: Nissi Elizabeth
Produser: Adil Pradipta
#GanjarMahfud #KampanyeAkbar #MegawatiSlank #JernihMemilih #JernihkanHarapan #OnLocation