Detik-detik Iran Luncurkan Satelit di Tengah Ketegangan dengan Pakistan
Kompas
Kompas.com - 21/01/2024, 14:56 WIB
Iran sukses melakukan peluncuran satelit ke orbit tertingginya, Sabtu (20/1/2024). Ini menjadi peluncuran satelit terbaru dari program yang dikhawatirkan oleh Barat akan meningkatkan kemampuan rudal balistik Teheran.
Pengumuman tersebut muncul saat ketegangan terus meningkat di wilayah Timur Tengah yang semakin meluas seiring berlangsungnya perang Israel-Hamas di Jalur Gaza.
Selengkapnya dalam video berikut:
Penulis naskah: Annisa Nurmaulia Al Fajri Narator: Annisa Nurmaulia Al Fajri Video editor: Lutfiansyah Aditya Vanjalu Produser: Dandy Bayu Bramasta
Iran sukses melakukan peluncuran satelit ke orbit tertingginya, Sabtu (20/1/2024). Ini menjadi peluncuran satelit terbaru dari program yang dikhawatirkan oleh Barat akan meningkatkan kemampuan rudal balistik Teheran.
Pengumuman tersebut muncul saat ketegangan terus meningkat di wilayah Timur Tengah yang semakin meluas seiring berlangsungnya perang Israel-Hamas di Jalur Gaza.
Selengkapnya dalam video berikut:
Penulis naskah: Annisa Nurmaulia Al Fajri
Narator: Annisa Nurmaulia Al Fajri
Video editor: Lutfiansyah Aditya Vanjalu
Produser: Dandy Bayu Bramasta
Musik: Cavalry - Aakash Gandhi
#SatelitIran #SenjataNuklirIran #RudalBalistikIran #KonflikTimurTengah #PerangIsraelHamas #JernihkanHarapan