Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Prabowo Sebut Pengiriman Kapal Jadi Bukti Indonesia Dukung Palestina

Menteri Pertahanan RI Prabowo Subianto menegaskan pemerintah Indonesia berkomitmen untuk terus mendukung perjuangan Palestina meraih kemerdekaannya.

Pernyataan tersebut Prabowo sampaikan saat melepas keberangkatan Satgas Muhibah/Port Visit ke Mesir TA 2024 ke wilayah konflik Gaza, Kamis (18/1/2024).

Ini bukti kita terus mendukung rakyat Palestina dalam perjuangannya membela diri, perjuangan untuk meraih kemerdekaan, dan sebagaimana diketahui Indonesia selalu mendukung perjuangan rakyat Palestina dan kita terus kerahkan apa yang bisa kita buat untuk dukung perjuangan rakyat Palestina, kata Prabowo.

Sejumlah bantuan kemanusiaan dikirim menggunakan kapl KRI dr Radjiman Wedyodiningrat-992 milik TNI AL dari Dermaga Kolinlamil, Jakarta Utara.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Video Jurnalis: Yohana Indah Nur Ratri

Video Editor: Yohana Indah Nur Ratri

Produser: Adesari Aviningtyas

#Palestina #PrabowoSubianto #BantuanUntukPalestina #Gaza #JernihkanHarapan

Kembali ke video...
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau