Pasukan Cadangan Israel Gelar Latihan Militer di Dekat Perbatasan Lebanon
Kompas
Kompas.com - 17/01/2024, 13:21 WIB
Pasukan cadangan Israel pada Selasa (16/1/2024) mengikuti latihan militer di sebuah bangunan di Israel utara, dekat perbatasan dengan lebanon. Sementara itu, drone dan pesawat tempur Israel pada hari yang sama telah melancarkan 30 serangan udara di daerah Wadi Saluki di Lebanon Selatan. Serangan itu menelan banyak korban. Ketegangan antara kelompok Hizbullah Lebanon dan pasukan Israel masih terus meningkat seiring bentrokan perbatasan terbaru antara kedua pihak.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis Naskah: Bernadetha Nadia Deni Ananda Video Editor: Bernadetha Nadia Deni Ananda Produser: Monica Arum
Pasukan cadangan Israel pada Selasa (16/1/2024) mengikuti latihan militer di sebuah bangunan di Israel utara, dekat perbatasan dengan lebanon. Sementara itu, drone dan pesawat tempur Israel pada hari yang sama telah melancarkan 30 serangan udara di daerah Wadi Saluki di Lebanon Selatan. Serangan itu menelan banyak korban. Ketegangan antara kelompok Hizbullah Lebanon dan pasukan Israel masih terus meningkat seiring bentrokan perbatasan terbaru antara kedua pihak.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis Naskah: Bernadetha Nadia Deni Ananda
Video Editor: Bernadetha Nadia Deni Ananda
Produser: Monica Arum
Musik: Chariots of War - Aakash Gandhi
#PasukanIsraelLatihanMiliter #Lebanon #PerangIsraelHamas #Hizbullah #JernihkanHarapan