Houthi Mulai Berani Tembakkan Rudal ke Kapal Perang AS
Kompas
Kompas.com - 15/01/2024, 21:38 WIB
Kelompok Houthi di Yaman mulai berani menembakkan rudal ke arah kapal perang Amerika Serikat (AS). Militer AS pada Minggu (14/1/2024) melaporkan bahwa mereka telah menggagalkan rudal yang mengarah ke kapal perang USS Laboon di Laut Merah. Serangan itu diketahui menjadi serangan pertama ke arah militer AS oleh milisi Houthi, sejak Washington melakukan serangan udara ke Yaman.
Diungkapkan Komando Pusat AS (CENTCOM), jet tempur AS telah menembak jatuh rudal anti-kapal yang ditembakkan dari area yang dikontrol Houthi di Yaman, yang mengarah ke USS Laboon.
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Penulis Naskah: Vina Muthi Ambarwati Video Editor: Vina Muthi Ambarwati Produser: Firzha Ananda Putri
Kelompok Houthi di Yaman mulai berani menembakkan rudal ke arah kapal perang Amerika Serikat (AS). Militer AS pada Minggu (14/1/2024) melaporkan bahwa mereka telah menggagalkan rudal yang mengarah ke kapal perang USS Laboon di Laut Merah. Serangan itu diketahui menjadi serangan pertama ke arah militer AS oleh milisi Houthi, sejak Washington melakukan serangan udara ke Yaman.
Diungkapkan Komando Pusat AS (CENTCOM), jet tempur AS telah menembak jatuh rudal anti-kapal yang ditembakkan dari area yang dikontrol Houthi di Yaman, yang mengarah ke USS Laboon.
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Penulis Naskah: Vina Muthi Ambarwati
Video Editor: Vina Muthi Ambarwati
Produser: Firzha Ananda Putri
Musik: World War Outerspace - Audio Hertz
#Houthi #Yaman #SeranganHouthi #HouthiSerangAS #Yaman #LautMerah #JernihkanHarapan