Israel Bebaskan Jurnalis Palestina setelah Berminggu-minggu Ditahan
Kompas
Kompas.com - 10/01/2024, 08:38 WIB
Dilansir dari Al Jazeera, Selasa (9/1/2024), Israel merilis telah membebaskan jurnalis Palestina kantor berita Al Araby, Al Jadeed.
Menurut Komite Perlindungan Jurnalis semenjak perang memanas 7 Oktober 2023 banyak jurnalis yang tewas Yakni terdiri dari 70 wartawan palestina, 4 wartawan Israel dan 3 jurnalis Lebanon, dikutip dari AP News.
Tak hanya jurnalis, salah satu warga palestina bernama Diaa al-Kahlout juga menjadi salah satu dari puluhan warga Palestina yang bebas setelah ditangkap di bawah todongan senjata pada tanggal 7 Desember 2023 di kota Beit Lahiya, Gaza utara.
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Penulis Naskah: Anneke Sherina Ramadhani Video Editor: Dimas Septian Adiyathama Produser: Holy Kartika Nurwigati Sumartiningtyas
Dilansir dari Al Jazeera, Selasa (9/1/2024), Israel merilis telah membebaskan jurnalis Palestina kantor berita Al Araby, Al Jadeed.
Menurut Komite Perlindungan Jurnalis semenjak perang memanas 7 Oktober 2023 banyak jurnalis yang tewas Yakni terdiri dari 70 wartawan palestina, 4 wartawan Israel dan 3 jurnalis Lebanon, dikutip dari AP News.
Tak hanya jurnalis, salah satu warga palestina bernama Diaa al-Kahlout juga menjadi salah satu dari puluhan warga Palestina yang bebas setelah ditangkap di bawah todongan senjata pada tanggal 7 Desember 2023 di kota Beit Lahiya, Gaza utara.
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Penulis Naskah: Anneke Sherina Ramadhani
Video Editor: Dimas Septian Adiyathama
Produser: Holy Kartika Nurwigati Sumartiningtyas
Musik: Sinister - Anno Domini Beats
#Palestina #Israel #PerangIsraelHamas #JurnalisGazaTewas #Gaza #JernihMelihatDunia