Ganjar Awalnya Dinginkan "Duel" Anies-Prabowo, Endingnya Kritik Kebijakan Menhan
Kompas
Kompas.com - 08/01/2024, 14:36 WIB
Berbagai momen seru tersaji dalam debat ketiga calon presiden dan calon wakil presiden jelang Pilpres 2024, Minggu (7/1/2024). Momen panas kerap terjadi, terutama antara capres nomor urut dua Prabowo Subianto dengan capres nomor urut satu, Anies Baswedan.
Ganjar yang kebetulan posisinya berada di tengah, berkelakar dirinya sengaja ditempatkan di sana untuk mendinginkan suasana.
"Mudah-mudahan saya didulukan di tengah memang agak mendinginkan dua kawan saya di kiri dan kanan," ujarnya.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis naskah: Daniel Kalis Jati Mukti Narator: Daniel Kalis Jati Mukti Video editor: Daniel Kalis Jati Mukti Produser: Mochamad Sadheli
Berbagai momen seru tersaji dalam debat ketiga calon presiden dan calon wakil presiden jelang Pilpres 2024, Minggu (7/1/2024). Momen panas kerap terjadi, terutama antara capres nomor urut dua Prabowo Subianto dengan capres nomor urut satu, Anies Baswedan.
Ganjar yang kebetulan posisinya berada di tengah, berkelakar dirinya sengaja ditempatkan di sana untuk mendinginkan suasana.
"Mudah-mudahan saya didulukan di tengah memang agak mendinginkan dua kawan saya di kiri dan kanan," ujarnya.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis naskah: Daniel Kalis Jati Mukti
Narator: Daniel Kalis Jati Mukti
Video editor: Daniel Kalis Jati Mukti
Produser: Mochamad Sadheli
Musik: 368 - Dyalla
#PrabowoSubianto #GanjarPranowo #DebatCapres2024 #JernihkanHarapan