Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Milisi Houthi Yaman Melancarkan Serangan Udara ke Arab Saudi

Milisi Houthi Yaman melancarkan serangkaian serangan udara pada Sabtu (19/3/2022) hingga minggu (20/3/2022) malam waktu setempat. Serangan itu menargetkan fasilitas energi vital, termasuk fasilitas minyak Aramco,termasuk gas alam dan pabrik desalinasi di Riyadh dan Yanbu beberapa kota di Arab Saudi dari.


Juru bicara Militer Houthi Brigadir Yahya Sarie mengatakan bahwa serangan itu, termasuk serangan rudal balistik dan bersayap serta drone yang merupakan bagian dari operasi yang lebih besar yang disebut "Breaking Blockade".


Penulis Naskah: Anneke Sherina Ramadhani

Video Editor: Anneke Sherina Ramadhani

Produser: Agung Wisnugroho


#Yaman #ArabSaudi #JernihkanHarapan

Kembali ke video...
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com