Rafah Jadi Target Serangan, Warga Tuding Israel Bohong soal Tempat Aman
Kompas
Kompas.com - 29/12/2023, 23:25 WIB
Warga Rafah terlihat mengamati kerusakan akibat serangan Israel. Serangan pada Kamis malam itu menewaskan sedikitnya 23 orang, menurut kantor media Rumah Sakit Al-Kuwaiti.
Tak hanya diselimuti duka, warga juga diselimuti rasa geram. Pasalnya mereka merasa, Israel benar-benar tidak sedikitpun memberikan tempat yang aman bagi mereka.
Salah satu warga, Omar Qannan bahkan menuduh jika Israel adalah pembohong.
Warga Rafah terlihat mengamati kerusakan akibat serangan Israel. Serangan pada Kamis malam itu menewaskan sedikitnya 23 orang, menurut kantor media Rumah Sakit Al-Kuwaiti.
Tak hanya diselimuti duka, warga juga diselimuti rasa geram. Pasalnya mereka merasa, Israel benar-benar tidak sedikitpun memberikan tempat yang aman bagi mereka.
Salah satu warga, Omar Qannan bahkan menuduh jika Israel adalah pembohong.
Simak selengkapnya dalam video berikut!
Penulis Naskah: Wiyudha Betha Dinaragis
Narator: Wiyudha Betha Dinaragis
Video Editor: Wiyudha Betha Dinaragis
Produser: Naufal Noorosa Ragadini
Musik: Chariots of War by Aakash Gandhii
#GazaSelatan #IsraelRafah #SeranganRafah #JernihkanHarapan