Ini Penyebab Ledakan di Bangkalan yang Tewaskan 1 orang
Kompas
Kompas.com - 29/12/2023, 21:48 WIB
Kepolisian Resor Bangkalan mengungkap penyebab ledakan di gudang besi tua di Bangkalan, Jawa Timur, Jumat (29/12/2023).
Kapolres Bangkalan, AKBP Febri Isman Jaya menyebut ledakan itu berasal dari mortir.
Febri menjelaskan bahwa mortir itu meledak karena terkena percikan api yang berasal dari mesin pemotong besi.
Para pekerja disebut sempat berupaya memadamkan api, namun mereka lari karena ketakutan melihat mortir yang sudah berasap dan siap meledak.
Ledakan itu menelan satu korban jiwa dan menyebabakan lima orang luka-luka.
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Video Jurnalis: Kontributor Pamekasan, Taufiqurrahman Penulis: Taufiqurrahman Penulis Naskah: Muhammad Dava Arrifa Narator: Muhammad Dava Arrifa Video Editor: Tri Febrianto Gunawan Produser: Adisty Safitri Music: The Darkest Path - Jeremy Korpas
Kapolres Bangkalan, AKBP Febri Isman Jaya menyebut ledakan itu berasal dari mortir.
Febri menjelaskan bahwa mortir itu meledak karena terkena percikan api yang berasal dari mesin pemotong besi.
Para pekerja disebut sempat berupaya memadamkan api, namun mereka lari karena ketakutan melihat mortir yang sudah berasap dan siap meledak.
Ledakan itu menelan satu korban jiwa dan menyebabakan lima orang luka-luka.
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Video Jurnalis: Kontributor Pamekasan, Taufiqurrahman
Penulis: Taufiqurrahman
Penulis Naskah: Muhammad Dava Arrifa
Narator: Muhammad Dava Arrifa
Video Editor: Tri Febrianto Gunawan
Produser: Adisty Safitri
Music: The Darkest Path - Jeremy Korpas
#LedakanBangkalan #JawaTimur #Bangkalan #JernihkanHarapan