Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Hamas Gunakan Roket Termobarik untuk Kali Pertamanya Melawan Israel

Para pengamat perang mengungkapkan, bahwa para pejuang Palestina telah menggunakan senjata canggih dalam pertempuran melawan Israel.

Dilansir dari Al Jazeera, Kamis (28/12/2023), kelompok Hamas menggunakan roket termobarik untuk pertama kalinya, khusus untuk melawan Israel. Hamas melawan pasukan Israel selama pertempuran 6 jam di wilayah As-Saftawi di utara Kota Gaza.

Dalam laporan analisis para pemantau perang, pasukan Hamas menembakkan dua rudal portabel dari darat ke udara ke arah helikopter-helikopter Israel, meskipun gagal menembak jatuh helikopter-helikopter tersebut.

Menurut Institute for the Study of War yang berbasis di Washington, DC dan Critical Threats Project, menyebut bahwa pejuang Palestina itu menggunakan sistem senjata yang lebih canggih dalam pertempurannya melawan Israel.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis Naskah: Bernadetha Nadia Deni Ananda
Narator: Bernadetha Nadia Deni Ananda
Video Editor: Dina Rahmawati
Produser: Holy Kartika Nurwigati Sumartiningtyas

Musik: Apprehensive at Best - Biz Baz Studio

#KelompokHamas #Hamas #SeranganIsrael #SeranganHamas #RoketHamas #Israel #PerangIsraelHamas #JernihkanHarapan #JernihMelihatDunia

Kembali ke video...
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com